Translate

Monday, March 17, 2014

Tips Membersikan Pendingin Processor

Iwan habib | Monday, March 17, 2014Monday, March 17, 2014 |

Tips Membersihkan Pendingin Processor

Processor sangat menentukan kinerja laptop. Jika macet maka laptop mati total. Bagian yang harus dibersihkan dari processor adalah menjaga agar tetap dingin dengan cara teratur membersihkan pendingin processor baik heatsink maupun kipas pendinginnya. Dalam contoh berikut saya mencontohkan dari Laptop Dell. Ikuti langkah-langkah memberihkannya;

1) Matikan laptop, cabut power adapter dan keluarkan baterai. Buka sekrup tutup pengaman memori/kipas dan lepaskan penutupnya.

2) Buka enam sekrup pengaman pendingin yang dikuatkan pada motherboard. Lepaskan kabel kipas pendingin dari motherboard.

3) Keluarkan penutup pendingin

4) Buka sekrup pengaman kipas pendingin.

5) Angkat kipas dari pendingin/heatsink

6) Bersihkan hingga bersih bagian yang tampak berdebu dalam gambar dibawah ini

7) Setelah yakin bersih, kembalikan semua ke posisinya.


8) Proses selesai.

Tips Membersihkan Pendingin Processor
Selamat Mencoba

Tags:
Terimakasih atas kunjungannya :-D :-)

Get Updates

Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.

Share This Post

Related posts

0 comments:

Followers

SEO Reports for 8-espensabu.blogspot.com

Blog Archive

Copyright © 2014 tips and trick Blog. Bloggerized byOzynetwork converted by BloggerTheme9
Blogger template. Proudly Powered by Blogger.
back to top